Tulisan ini menyebutkan keafungan dan kemuliaan ajaran islam sehingga banyak dari kalangan non muslim yang tertarik untuk mengkaji lalu memeluknya, mereka dari berbagai kalangan dari bangsawan dan negarawan, tokoh dan penulis serta kalangan masyarakat dunia yang lainnya dengan berbagai macam profesi yang berbeda-beda.
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: http://www.themwl.org
Buku ini membicarakan tentang pokok-pokok dan cabang-cabang agama Islam dalam al-Qur’an dan sunnah yang sesungguhnya telah dijelaskan oleh Rasulullah, kemudian menjelaskan bahwa setiap bid’ah dalam agama merupakan kesesatan yang akan mengantarkan pelakunya kejurang api neraka.
Author: Muhammad bin Shalih Al Utsaimin
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid - Bakrun Syafi'i
Translators: Ahmad Masykur
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini memuat do'a-do'a yang dikumpulkan dari Al Quran dan Sunnah yang shahih dari Nabi saw. Yang sangat layak bagi setiap muslim untuk mengetahui dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari.
Author: Sa'id bin Ali Al Qahthani
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Abdullah Haidar
Translators: Mahrus Ali
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Source: http://www.islamhouse.com/p/1089
Di dalam buku ini di jelaskan apa itu ghoflah, serta sikap serta penjelasan dari sisi syari'at kita yang agung, yang intinya bahwa ghoflah adalah sebuah penyakit yang bilamana telah menjangkiti seseorang maka akan semakin menjadikan merugi baik ketika di dunia maupun di akhirat nanti. dalam buku ini juga di jelaskan bagaimana cara mengatasi penyakit ini.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Translators: Abu Umamah Arif Hidayatullah
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
-
Author: Thalal bin Ahmad Al Aqil
Publisher: website manasik haji - http://www.mnask.com
Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 6 ) : Buku ini menjelaskan tentang fiqih yang bersumber alquran dan al hadits dan mencakup berbagai permasalahan penting seputar Bab Faraidh yang membahas seputar masalah : Kitab Nikah, Li'an (laknat), Talak, Iddah, Roj'ah (rujuk), Radha' (menyusui) Hulu' (minta cerai), Hadhanah (hak asuh), Ila', Nafkah, Dzihar, Makanan, Minuman, Sembelihan dan berburu
Author: Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Reveiwers: Mohammad Lathif - Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah